Back to Top dengan jQuery 2

Posted by adOeL - -

smoothscroll - back to top
Back To Top sudah banyak digunakan oleh para blogger untuk memperindah tampilan blognya. Banyak ragam kreasinya, seperti salah satunya menggunakan jQuery.

Back to top memudahkan kita khususnya para pengunjung blog untuk kembali ke halaman atas, jadi kita tidak perlu men-scroll secara manual menggunakan mouse untuk kembali keatas, cukup dengan mengklik bacaan "back to top".

Tahapan Pembuatan Back to Top - Jquery:
1. Login ke blogger » layout / tata letak » edit HTML
2. Masukan script jquery berikut diatas </head>


<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.3.1/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<!-- Back To Top -->
<script src='http://riky-rizkiyana.googlecode.com/files/back-to-top.js' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
jQuery.fn.topLink = function(settings) {
 settings = jQuery.extend({
  min: 1,
  fadeSpeed: 200
 }, settings);
 return this.each(function() {
  var el = $(this);
  el.hide();
  $(window).scroll(function() {
   if($(window).scrollTop() &gt;= settings.min)
   {
    el.fadeIn(settings.fadeSpeed);
   }
   else
   {
    el.fadeOut(settings.fadeSpeed);
   }
  });
 });
};

$(document).ready(function() {
 $(&#39;#top-link&#39;).topLink({
  min: 300,
  fadeSpeed: 500
 });
 $(&#39;#top-link&#39;).click(function(e) {
  e.preventDefault();
  $.scrollTo(0,300);
 });
});
</script>
<!-- End Back To Top -->

4. Cari kode <body>, lalu masukkan atribut id='top' ke dalam tag <body>, maka hasilnya akan seperti : <body id='top'>
5. Lalu masukan CSS dibawah sebelum kode ]]></b:skin>

#top-link {display:none;font-weight:bold;font-family:tahoma;font-size:10px;width:70px;background:#000;color:#fff;text-shadow:1px 1px 1px #666;font-size:11px;position:fixed;right:-20px;bottom:150px;padding:5px;-moz-transform: rotate(90deg);-webkit-transform: rotate(90deg);-webkit-border-radius: 4px;-moz-border-radius: 4px; border-radius: 4px;}

6. Lalu Masukkan kode HTML berikut diatas </body>


<a class="no-click no-print" href="#top" id="top-link" rel="nofollow" title="Back to Top Page">Back To Top</a>

7. Simpan template. Dan berhasil.

Keterangan:
- Script jquery jika sudah memiliki tidak perlu dipasang lagi (biar tidak double)
- 'id=top' atau '#top-link' anda dapat rubah, itu merupakan kunci perintah dari effect.
- Anda dapat merubah warna, kata "Back To Top" dan posisinya sesuai selera anda.
- Script back to top ini dikembangkan dari smooth page scroll.

Jangan Lp Untuk Lihat Contoh Back to Top Lainnya :

1. Back to Top dengan jQuery
2. Back To Top Atas/Bawah Transparent



Lihat juga artikel lainnya :)

Utta Melanikz

Post Author : Utta 'The Shelter'

Gue hanyalah seorang blogger pemula yang ingin belajar dan berbagi, Semua artikel bersumber dari pengalaman yang saya dapatkan dari dunia internet.Jika anda senang dengan Artikel ini, silahkan berlangganan gratis Via Email atau Feed Rss

Bagaimana Pendapat Anda??

Segera Laporkan apabila sobat menemukan Broken link (link rusak) atau ingin request dan bertanya, dengan meninggalkan pesan di bawah ini,dan Blog ini sudah DoFollow, namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam yach.